RAM KOTOR,KOMPUTER PUN NGGELOTOR Mungkin saja penyebab masalah yang sering dialami komputer yang melambat ataupun kurang respon atau cepat panas bukanlah masalah pada system anda tapi bisa jadi karena hardware komputer terganggu oleh debu yang menempel pada komponen. Alat alat yang kita butuhkan untuk melakukan ini: Blower(Pompa Angin) Alternatif untuk alat ini jika tidak punya bisa menggunakan pompa angin manual. Kuas Gunakan Kuas yang kecil saja agar bisa mencapai sela-sela komponen yang sempit. Penghapus Pensil Penghapus ini yang nantinya digunakan untuk membersihkan bagian kaki-kaki Pin Memory (RAM) Obeng + kalau ini tentunya untuk membuka cashing komputer atau Laptop. Jika semua alat diatas saatnya untuk kerja Fokus kita disini adalah membersihkan bagian dari Memory(RAM) juga komponen yang berhubungan dengan ini dan saya anggap anda sudah membersihkan bagian bagian yang lainya seperti fan Processor,power suply,kipas pendukung,hd...